Dapat Penjagaan Ketat, Tyronne Harus Cepat Temukan Solusi
3 hours ago
2
ARTICLE AD BOX
Berita Liga 1 Indonesia: Catatan gol maupun assist Tyronne del Pino bersama Persib Bandung belakangan tersendat. Dia kerap menjadi sosok yang mendapatkan pengawalan ketat dari pemain bertahan lawan.